Mikrotik Basic Essential
Training Mikrotik Certified Network Associate (MTCNA) bertujuan agar peserta dapat memahami penggunaan RouterOS Software dan RouterBoard milik Mikrotik. Didalam kursus ini juga dijelaskan dengan detail tentang dasar-dasar penggunaan Mikrotik diantaranya menyambungkan komputer client dengan internet dan belajar bagaimana cara memperbaiki bila terjadi masalah.
Tujuan Pelatihan
- Bagaimana menggunakan mikrotik untuk kebutuhan jaringan standar
- Membuat jaringan wireless dengan mikrotik
- Melakukan kontrol dan filtering untuk user dijaringan mikrotik
- Melakukan managemen bandwidth untuk kebutuhan Qos Jaringan
Garis Besar Pelatihan
- Pengenalan Mikrotik
- Tentang MikroTik
- Pertama Kali Mengakses Mikrotik
- RouterOS command line interface (CLI)
- Prinsip RouterOS CLI
- Konfiggurasi Awal (Akses Internet)
- Mengupgrade RouterOS
- Router identity
- Mengatur Login RouterOS
- Mengatur Service RouterOS
- Mengatur Backup Konfigurasi
- Reset Mikrotik RouterOS
- Reinstall RouterOS (Netinstall)
- Lisensi RouterOS
- Sumber Informasi Tentang Mikrotik
- DHCP
- DHCP server dan client
- Address Resolution Protocol (ARP)
- Bridging
- Overview Bridging
- Bridge Jaringan wireless
- Routing
- Overview Routing
- Static routing
- Wireless
- Konsep Teknologi 11a/b/g/n/ac
- Konfigurasi sederhana wireless link
- Keamanan dan Enkripsi Jaringan Wireless
- Monitoring Tool di Mikrotik
- Firewall
- Prinsip Kerja Firewall
- Firewall Filter in action
- Address-List
- Source NAT
- Destination NAT
- FastTrack
- QoS
- Simple Queue
- (PCQ)
- Tunnels
- Konfigurasi PPP
- IP pool
- Mengamankan Jaringan Lokal
- Alamat Point-to-point
- Mengamankan Akses Remote
- Tambahan/Campuran
- Tool yang ada di RouterOS
- Monitoring System di Mikrotik
- Menghubungi
This email address is being protected from spambots. You need JavaScript enabled to view it.
Target Peserta
- Technical Suport
- Network Administrator
- Teknisi Jaringan
- Analis jaringan
- Personal untuk Persiapan Serfikasi
Prasyarat Peserta
Pelatihan ini disarankan untuk peserta yang memiliki pengetahuan dan keahlian antara lain:
- Memahami dasar Jaringan OSI dan TCP/IP